43 Contoh Desain Rumah Kecil (Rekomendasi dan Modern)

Desain Rumah Kecil – Memiliki rumah impian menjadi kebanggaan bagi semua orang. Saat ini memiliki lahan dengan ukuran kecil bukanlah sebuah masalah. Dengan contoh desain rumah kecil yang menarik akan mewujudkan seluruh impian Anda. Kebanyakan orang ingin membuat sebuah rumah dari bahan yang berkualitas. Terutama dengan bentuk yang sesuai dengan harapannya. Maka dari itu, contoh dari desain rumah yang kecil dan menarik di bawah ini akan membantu Anda.

DAFTAR ISI

1. Desain Rumah Kecil Dengan Tanaman Vertikal

Desain Rumah Kecil Dengan Tanaman Vertikal

Desain rumah dengan tanaman vertikal memang sangat banyak ditemukan. Terutama, tanaman tersebut tidak hanya berfungsi sebagai penyegar saja. Kebanyakan orang yang menggunakan desain ini akan membuat rumahnya menjadi lebih indah. Terutama jika desainnya di padukan dengan gaya modern.

Pada gambar di atas, menggunakan desain modern yang sangat nyaman untuk ditempati. Salah satu cara untuk meningkatkan keindahannya adalah dengan menambahkan warna yang sesuai. Seperti menggunakan warna yang dapat membuat suasana lebih tenang degan aksen coklat dan abu-abu.

2. Desain Rumah Kecil Tiga Tingkat

Desain Rumah Kecil Tiga Tingkat

Memiliki lahan kecil saat ini bukan halangan untuk memastikan jika Anda bisa mendapatkan desain yang bagus. Gambar di atas membuktikan bahwa rumah bertingkat dapat di aplikasikan pada ukuran yang kecil. Dengan demikian, contoh desain rumah kecil di atas dapat di aplikasikan untuk menambah ruang.

Penambahan ruang memang tidak mudah untuk dilakukan. Terutama jika setiap tingkatan rumah akan berisikan banyak orang. Ketika membuat tingkatan setiap rumahnya, cobalah untuk membuat lekukan yang sesuai.

3. Minimalis dengan tembok batu alam

Minimalis dengan tembok batu alam

Ada berbagai jenis tembok yang dapat digunakan. Salah satunya adalah jenis tembok berbahan dasar batu alam. Saat ini mulai banyak rumah yang berusaha untuk memunculkan desain yang segar. Penggunaan batu alam pada tembok depan rumah dapat membuat ketenangan menjadi lebih terasa.

Anda bisa menambahkan penggunaan aksen lain untuk desain luarnya. Penggunaan material kayu pada bagian jendela atau pintu dapat mempermudah untuk mendapatkan desain yang menarik.

4. Rumah modern dengan gaya natural

Rumah modern dengan gaya natural

Tidak jarang orang akan lebih memilih desain modern untuk rumah impiannya. Bahkan, pada setiap rumah berdesain modern terkesan lebih mudah untuk dibuat. Penggunaan gaya yang natural dapat membantu menambahkan kenyamanan di dalam rumah.
Pada gambar di atas, pemilik rumah tersebut menambahkan aksen tanaman. Penggunaan tanaman tersebut dapat membantu untuk memastikan kesegaran dalam rumah. Terutama untuk menambahkan aksen yang natural.

5. Minimalis dengan desain mini kontainer

Minimalis dengan desain mini kontainer

Terdapat banyak material yang dapat digunakan untuk membuat rumah. Ketika Anda memiliki keinginan untuk membuat rumah mini, maka penggunaan kontainer kecil dapat digunakan. Warna yang akan cocok untuk digunakan adalah warna putih. Dengan warna ini akan membuat rasa nyaman semakin meningkat.

Pemilik rumah pada gambar di atas menggunakan tambahan warna lain yang sesuai. Seperti penggunaan warna coklat pada teras bagian depan. Hal ini membuat rumah tersebut tampak lebih nyaman dan estetik. Hal ini berarti bahwa penggunaan kontainer bukanlah penghalang untuk mendapat desain terbaik.

6. Gaya barat dengan warna simpel

Gaya barat dengan warna simpel

Pembuatan rumah dengan gaya barat memang sudah banyak di aplikasikan. Saat ini beberapa perumahan di Indonesia cenderung menggunakan gaya modern ke barat-baratan. Penambahan warna putih pada material beton sebagai tembok dapat dijadikan solusi menarik.

Anda juga bisa menambahkan warna coklat tua sebagai bagian kombinasi terbaik. Contoh desain rumah kecil di atas sering di temukan pada perumahan di perkotaan. Meskipun bentuknya terlihat kecil desain yang estetiknya dapat membuat Anda menjadi lebih nyaman.

7. Gaya kombinasi antara modern dan pedesaan

Gaya kombinasi antara modern dan pedesaan

Beberapa orang yang menyukai sentuhan berbeda akan berusaha untuk melakukan kombinasi desain. Salah satunya adalah menggabungkan antara desain modern dengan pedesaan. Penggunaan kayu pada bagian tembok dapat membuat rumah tampak lebih segar. Ditambah dengan penggunaan jendela kaca.

Desain rumah saat ini cenderung tidak akan menggunakan bingkai pada kacanya. Dengan demikian, penggunaan desain di atas dapat di aplikasikan pada rumah Anda. Hal ini bertujuan untuk menambahkan rasa lebih nyaman juga akan terlihat unik dari bagian luar.

8. Sentuhan unik dengan tambahan batu bata

Sentuhan unik dengan tambahan batu bata

Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mendesain rumah yang kecil. Salah satunya adalah dengan menggunakan tembok bata. Jenis tembok ini memiliki banyak sekali kelebihan. Khususnya bagi Anda yang menginginkan desain simpel. Saat ini bata memang memiliki beragam warna yang bisa di sesuaikan.

Hal ini bisa membantu Anda untuk memilih warna yang lebih cocok pada bagian rumah. Tentunya batu bata yang berwarna natural bisa menjadi andalan terbaik. Apalagi jika Anda ingin memadukan antara desain modern dengan desain pedesaan. Pintu yang di gunakan juga cenderung lebih trendi dengan kaca.

9. Gaya pedesaan dengan konsep modern

Gaya pedesaan dengan konsep modern

 

Rumah kecil bertingkat memang sedang menjadi desain yang paling di minati. Khususnya untuk beberapa rumah yang bisa di aplikasikan dengan perpaduan material. Salah satunya antara tembok semen dan tembok batu bata. Dengan demikian, untuk Anda yang akan menggunakan desain ini akan sangat puas.

Kebanyakan, desain seperti ini digunakan pada rumah di negara bagian barat. Untuk Anda yang menyukai sentuhan barat dan ingin menggunakan desain minimalis. Pembuatan rumah ini tidak sulit untuk dilakukan. Terutama bentuknya yang sudah cukup familiar di kalangan masyarakat Indonesia.

10. Rumah dengan bahan tembok dan warna abu

Rumah dengan bahan tembok dan warna abu

Jenis rumah di atas dapat di aplikasikan dengan mudah. Anda hanya perlu memasangkan material yang unik pada rumah khususnya sebagian tembok samping. Dengan demikian, penggunaan desain ini tidak akan memakan banyak biaya. Apalagi jika temboknya di dominasi oleh beton.

Jangan lupa untuk menambahkan sedikit tumbuhan untuk mempersegar desain. Penggunaan gaya ini sangat sering di aplikasikan pada perumahan di negara barat. Jendela kaca yang lebar sangat memungkinkan untuk menerima sinar matahari yang cukup bagi rumah.

11. Desain rumah minimalis dengan tembok kayu dan warna natural

Desain rumah minimalis dengan tembok kayu dan warna natural

Terdapat beragam jenis tembok yang dapat digunakan. Jenis tembok kayu merupakan salah satu yang paling sering untuk digunakan. Ketika akan mengaplikasikan desain ini, cobalah untuk memastikan jika warna kayu yang dipilih telah sesuai. Termasuk untuk memastikan setiap ukuran yang digunakan.

Anda dapat menyesuaikan setiap ukuran baik pada bagian tembok ataupun kayunya. Pada gambar di atas, pembuatan pintunya cenderung tidak terlihat. Hal ini justru mampu untuk menambah keunikan dari desain yang dibuat. Setiap bagian kayu bisa menambahkan desain yang unik bagi rumah Anda.

12. Gaya modern dengan tambahan taman

Gaya modern dengan tambahan taman

Penggunaan tanaman pada rumah bisa menambahkan kesan yang lebih indah. Selain menimbulkan keindahan pada desain rumah Anda, tanaman juga bisa menyegarkan hari-hari Anda. Terdapat jenis tanaman berbeda yang dapat di aplikasikan agar rumah terkesan lebih estetik.

Pada bagian ini, tanaman bonsai sering kali menjadi pilihan utama. Khususnya pada bagian rumah yang terkesan minimalis. Dengan menggunakan tanaman bonsai, Anda hanya perlu menambahkan bagian pendukung lainnya. Jenis bunga lavender dapat dijadikan solusi yang menambah keindahan.

13. Rumah dengan bahan marmer yang sejuk

Rumah dengan bahan marmer yang sejuk

Menambahkan kesan yang segar pada rumah sangat mudah untuk dilakukan. Apalagi jika Anda penggemar bahan bangunan marmer. Dengan bahan bangunan ini, desain rumah akan menjadi lebih sejuk. Tentunya penggunaan material ini sangat cocok untuk di aplikasikan pada daerah yang panas.

Dengan menggunakan bebatuan marmer ada banyak warna yang dapat di aplikasikan. Penggunaan warna abu sering kali menjadi solusi terbaik. Salah satu alasannya adalah untuk memiliki desain yang terkesan sangat simpel. Terutama bagi Anda yang ingin memastikan kemudahan dalam proses desain exteriornya.

14. Rumah bergaya Eropa klasik dengan desain modern

Rumah bergaya Eropa klasik dengan desain modern

Desain rumah yang modern memang tidak sulit untuk ditemukan. Anda hanya perlu memastikan bagian mana yang ingin di kombinasikan dengan desain lain. Salah satu bagian terbaiknya adalah mencampurkan konsep untuk hasil yang sempurna. Seperti pada gaya modern di contoh desain rumah kecil tersebut.

Terdapat hasil yang menarik ketika memadukan bagian yang alami dengan modern. Pada bagian kaca gaya tersebut akan terkesan sangat modern. Berbeda dengan penggunaan tembok yang sangat natural. Hal ini dapat menambahkan kesegaran bagi siapa pun yang menggunakan rumah tersebut.

15. Warna dasar putih dengan bahan dasar semen

arna dasar putih dengan bahan dasar semen

Ketika ingin memiliki rumah yang terkesan nyaman pemilihan warna sangatlah penting. Anda bisa menggunakan warna putih untuk bagian yang paling nyaman. Pasalnya, warna putih sangat baik untuk menyerap sinar matahari. Hal ini tentunya sangat baik bagi rumah Anda yang berada di lokasi panas.

Desain yang modern sangat cocok untuk di aplikasikan. Terutama untuk beberapa bagian yang sulit di dekorasi. Dengan gaya ini, akan menjadi lebih mudah dan cepat dalam memastikan desain terbaik. Hal ini tentunya bisa membuat nyaman siapa pun yang berkunjung ke rumah Anda.

16. Bahan dasar kayu dan bambu tipe pedesaan

Bahan dasar kayu dan bambu tipe pedesaan

Memiliki rumah yang nyaman menjadi impian bagi semua orang. Terutama untuk Anda yang saat ini sering hidup di perkotaan besar. Rumah yang nyaman adalah rumah dengan material alami. Pada gambar di atas dapat dilihat jika beberapa rumahnya sangat menyegarkan mata.

Khususnya bagi Anda yang saat ini ingin menikmati suasana rumah yang baru. Penambahan material bambu sangat dingin untuk digunakan. Kombinasi model jendela yang menarik dapat menambahkan berbagai kesan yang sangat nyaman untuk ditempati.

17. Rumah bergaya monokrom dengan tipe modern

Rumah bergaya monokrom dengan tipe modern

Sebagian orang mungkin sangat jarang untuk menemukan rumah dengan bentuk unik. Gambar di atas bisa menjadi solusi yang terbaik. Terutama ketika Anda ingin membangun rumah yang indah namun berbeda. Penggunaan bahan beton sangat nyaman untuk di lihat dan merupakan desain yang simpel.

Untuk bagian teras depan rumah, Anda dapat menggunakan desain modern yang indah. Hal itu dapat dilihat dari penggunaan bentuk beton dan juga jendela kaca. Anda dapat menggunakan jendela kaca tersebut sekaligus untuk dijadikan sebagai pintu ke arah teras.

18. Rumah modern minimalis tipe perumahan

Rumah modern minimalis tipe perumahan

Rumah dengan tipe perumahan memang sering dipilih oleh sebagian orang saat ini. Dengan banyaknya lahan di perkotaan yang telah terpakai. Penggunaan desain ini bisa menjadi salah satu pilihan terbaik. Dengan menggunakannya, Anda bisa mendapatkan lahan yang cukup dengan suasana yang nyaman.

Terdapat juga lahan parkir yang cukup untuk keluarga kecil. Terutama bagian terasnya yang cukup nyaman untuk dijadikan tempat menenangkan diri. Penggunaan warna yang cocok menjadi kunci utama jika rumah tersebut akan nyaman. Maka dari itu penggunaan kombinasi warna putih, coklat, dan abu sangatlah cocok.

19. Rumah dengan bentuk yang unik bergaya klasik

Rumah dengan bentuk yang unik bergaya klasik

Terdapat beragam gaya rumah yang dapat digunakan. Salah satunya adalah rumah dengan gaya yang klasik. Ketika Anda telah bosan dengan rumah klasik cobalah untuk melakukan kombinasi. Jenis percampuran desain terbaik adalah antara desain modern dan klasik yang indah.

Untuk membuat desain ini, Anda bisa mencoba untuk menggunakan warna putih. Hal ini di pilih karena warna putih sangat nyaman untuk di lihat. Apalagi warna ini sangat cocok untuk Anda yang ingin menggunakan desain simpel. Ditambah lagi dengan pagar yang cukup unik.

20. Kombinasi warna kalem yang unik

Kombinasi warna kalem yang unik

Pada rumah di atas terdapat kesegaran yang sangat nyaman. Terutama pada bagian tembok di depan rumah. Kesan yang diberikan adalah kesan bertingkat untuk setiap sudutya. Contohnya adalah penggunaan warna abu dan coklat untuk bagian yang lebih tinggi.

Penggunaan warna abu dan coklat sangat cocok untuk digunakan. Sebagian orang menggunakan warna ini karena sangat nyaman untuk dilihat. Terutama dengan jenis jendela yang digunakan pada gambar rumah di atas. Dengan jendela tersebut maka rumah akan lebih terkesan unik.

21. Rumah dengan berbagai bahan bangunan campuran

Rumah dengan berbagai bahan bangunan campuran

Tidak jarang orang memilih untuk menggunakan desain rumah bergaya campuran. Desain ini dipilih karena sangat cocok pada lingkungan tropis. Terdapat beberapa jenis bahan bangunan yang terkadang tidak cocok digunakan pada musim tertentu. Berbeda dengan wilayah tropis yang bisa menggunakan apa pun.

Pada gambar di atas, penggunaan jenis beton sangat cocok untuk di aplikasikan. Beton memang sangat mudah untuk di desain. Terutama bagi Anda yang menyukai beberapa pilihan warna pada suatu rumah. Anda juga dapat menambahkan sedikit sentuhan alam pada bagian rumah seperti bebatuan di atas.

22. Rumah bergaya Eropa dengan desain minimalis

Rumah bergaya Eropa dengan desain minimalis

Desain minimalis dapat dibuat dengan cara apa pun. Salah satunya adalah dengan menggunakan desain bergaya Eropa. Pada penggunaannya, Anda dapat menonjolkan salah satu bagian yang unik. Misalnya dengan menambahkan jenis pintu yang berbeda untuk rumah Anda.

Bentuk yang unik juga dapat menambah keindahan pada desain yang dibuat. Pada gambar di atas kesannya seperti rumah dengan bentuk setengah opal. Pemiliknya juga menggunakan perpaduan desain antara modern dan klasik.

23. Rumah modern dengan tambahan batu alam

Rumah modern dengan tambahan batu alam

Sebuah rumah yang memiliki sentuhan natural akan lebih nyaman untuk digunakan. Seperti halnya sebuah rumah yang di padukan dengan bebatuan alam. Dengan perpaduan tersebut akan menambahkan kenyamanan bagi pemiliknya. Apalagi jika bagian ini di aplikasikan pada sebelah tembok rumah Anda.

Penggunaan bagian taman harus dibuat senyaman mungkin. Anda bisa mencoba untuk menggunakan pepohonan kecil yang tidak memakan banyak lahan. Hal ini bisa membantu Anda untuk mendapatkan lokasi taman yang jauh lebih luas.

24. Rumah modern dengan pepohonan tropis

Rumah modern dengan pepohonan tropis

Sebuah rumah akan terasa lebih nyaman jika ditambahkan sentuhan natural. Dengan menambahkan pepohonan pada halaman rumah dapat menjamin kenyamanan Anda. Terutama, jika Anda ingin membuat sebuah rumah yang terkesan minimalis. Desain ini sangat baik untuk di aplikasikan oleh Anda.

Khusus bagi Anda yang menyukai desain modern penggunaan desain di atas akan sangat membantu. Kaca pada teras rumah tersebut sangat cocok untuk digunakan pada desain modern. Tentunya, rumah dengan tipe ini sangat mudah untuk di desain bagi yang memiliki lahan kecil.

25. Rumah kayu bergaya era pertengahan

Rumah kayu bergaya era pertengahan

Material bahan kayu memang sering untuk digunakan pada gaya era pertengahan. Kayu yang digunakan akan memunculkan kesan sangat unik. Contoh desain rumah kecil di atas dapat di andalkan untuk Anda yang tinggal di perkotaan. Khususnya untuk yang memiliki lahan kecil.

Ketika akan menambahkan jendela pada rumah cobalah untuk tidak menggunakan bingkai yang terlalu besar. Dengan jenis jendela ini akan menambahkan kesan yang lebih indah. Khususnya untuk mendapatkan desain yang lebih nyaman untuk ditempati.

26. Rumah tipe perumahan dengan warna menenangkan

Rumah tipe perumahan dengan warna menenangkan

Tipe rumah yang sama dengan gaya di atas memang sudah banyak di temukan. Hanya saja beberapa orang tidak dapat memastikan jika penggunaan warnanya sudah sesuai. Ada hal yang dapat membantu Anda untuk menemukan desain menarik salah satunya penggunaan warna yang menenangkan.

Pada gambar di atas warna yang di pilih adalah warna abu, putih, dan ungu tua. Tentunya warna ungu tua yang digunakan akan sangat menonjol. Dengan demikian, hal ini dapat membuat Anda menjadi lebih nyaman. Hal itu karena ungu menjadi warna yang sangat nyaman untuk menenangkan pikiran.

27. Desain rumah campuran beton, semen, dan kaca

Desain rumah campuran beton, semen, dan kaca

Bagian depan rumah menjadi fokus utama pada desain di atas. Bagian depan rumah terkesan sangat minimalis dengan warna abu muda. Anda juga dapat menambahkan warna lain yang dapat lebih menonjol. Penggunaan warna hitam sangat sesuai untuk memastikan jika desain tersebut dapat di netralisir.

28. Rumah gaya Amerika dengan warna krem

Rumah gaya Amerika dengan warna krem

Menggunakan rumah dengan desain Amerika akan memudahkan Anda untuk melakukan dekorasi lain. Seperti halnya untuk mendekorasi bagian taman rumah Anda. Pada bagian garasi, Anda bisa menggunakan warna coklat tua yang sangat menenangkan.

29. Rumah dengan batu alam di pegunungan

Rumah dengan batu alam di pegunungan

Berencana untuk membangun rumah jauh dari perkotaan sangatlah sempurna. Dengan menggunakan desain di atas rumah yang Anda buat akan menjadi lebih nyaman. Terutama dengan menggunakan bebatuan dari alam yang akan lebih menonjolkan kesan dingin pada rumah.

30. Rumah minimalis dengan tambahan tangga

Rumah minimalis dengan tambahan tangga

Lahan yang kecil bukanlah penghalang untuk memastikan kenyamanan Anda. Dengan penggunaan warna coklat pada rumah di atas bisa membuat Anda menjadi jauh lebih nyaman. Khususnya dengan penambahan tanaman pada pagarnya yang sangat menyejukan.

31. Tipe rumah tepi pantai Amerika

Tipe rumah tepi pantai Amerika

Ketika tinggal di lokasi yang sangat panas rumah yang sejuk akan menjadi andalan. Tentunya rumah di atas merupakan desain yang sering digunakan pada rumah tepi pantai. Dengan menggunakan desain ini, rumah akan menjadi lebih dingin meskipun terkena sinar matahari.

32. Rumah modern dengan sentuhan kultur Asia

Rumah modern dengan sentuhan kultur Asia

Membuat desain rumah yang modern tidaklah sulit untuk dilakukan. Terutama untuk membuat rumah nyaman menggunakan gaya Asia. Dengan gaya ini rumah akan terkesan lebih unik. Meskipun sebagian besar rumahnya mengandalkan konsep modern. Penggunaan tanaman juga dapat membantu keindahannya.

33. Rumah gaya pedesaan dengan bahan kayu

Rumah gaya pedesaan dengan bahan kayu

Sebagian besar, rumah di pedesaan akan menggunakan material pembangunan dari kayu. Pada gambar di atas jenis kayu yang digunakan sama seperti kayu lainnya. Penggunanya menggunakan warna putih untuk memastikan keunikan yang lebih nyaman. Tentunya dengan atap berwarna hitam yang menetralkan.

34. Rumah dengan pagar unik

Rumah dengan pagar unik

Salah satu rumah yang unik dapat terlihat dari gambar di atas. Dengan menggunakan desain modern penambahan pagar yang unik menjadi hal yang menonjol. Terutama penggunaan batu alam pada bagian tembok depan rumah membuatnya semakin menjadi contoh desain rumah kecil terbaik.

35. Rumah batu bata warna putih

Rumah batu bata warna putih

Penggunaan batu bata untuk dijadikan tembok pada rumah bukanlah hal yang salah. Terutama jika Anda menyukai sentuhan pedesaan pada rumah Anda. Dengan demikian memilih warna bata putih menjadi pilihan yang tepat. Terdapat segi yang unik dari kebanyakan bata pada umumnya yang bisa digunakan.

36. Rumah dengan campuran gaya modern dan klasik

Rumah dengan campuran gaya modern dan klasik

Jenis rumah seperti ini sangat umum untuk ditemukan di Indonesia. Dengan gaya rumah seperti ini biasanya digunakan untuk keluarga kecil. Dengan demikian, desainnya akan menjadi lebih nyaman untuk digunakan pada daerah tropis. Anda bisa menambahkan jendela bergaya klasik pada rumah tersebut.

37. Rumah batu alam dengan warna hitam dan putih

Rumah batu alam dengan warna hitam dan putih

Tentunya warna hitam menjadi warna yang paling sering digunakan. Khususnya pada beberapa rumah yang di dominasi oleh bebatuan alam. Sering kali rumah tersebut terkesan lebih nyaman dengan campuran warna abu. Akan tetapi warna coklat pada bagian pintu akan menjadi bagian yang menetralkan desainnya.

38. Rumah modern dengan tambahan warna merah

Rumah modern dengan tambahan warna merah

Pada gambar di atas, desain rumah yang digunakan lebih menonjolkan gaya yang modern. Memanfaatkan warna abu sebagai pilihan yang terbaik. Tidak perlu tanggung untuk menggunakan aksen warna lain pada bagian rumah. Seperti menambahkan warna merah yang menonjol pada bagian frame jendela.

39. Rumah modern dengan tambahan gaya kolonial

Rumah modern dengan tambahan gaya kolonial

Gaya kolonial akan terkesan sangat tua untuk digunakan saat ini. Sebenarnya, Anda bisa menemukan sesuatu yang baru dengan sebuah rumah bergaya campuran. Desain modern dapat membantu untuk memastikan kenyamanan Anda. Desain ini juga cocok untuk dipadukan dengan gaya yang klasik.

40. Rumah unik dengan gaya modern Italia

Rumah unik dengan gaya modern Italia

Di beberapa negara Eropa barat rumah yang modern akan memadukan beberapa material berbeda. Contohnya seperti pada gambar di atas yang sangat unik. Pembuatannya menggunakan bahan beton untuk bagian tembok. Kemudian di padukan dengan sebuah material kayu yang sangat unik.

41. Gaya modern pertengahan Amerika

Gaya modern pertengahan Amerika

Pada pertengahan Amerika, perumahan akan cenderung menggunakan bahan kaca. Seperti pada gambar di atas yang memadukan bahan alam dengan kaca yang indah. Bahkan, pada bagian pintu yang digunakan juga akan menggunakan kaca yang dapat di geser.

42. Tipe perumahan dengan desain simpel

Tipe perumahan dengan desain simpel

Desain yang simpel sangat cocok untuk digunakan sebagai contoh desain rumah kecil. Keunikan pada gambar terdapat pada bagian jendela di depan taman. Dengan memadukan desain yang unik dan lucu.

43. Rumah modern unik dan paling nyaman

Rumah modern unik dan paling nyaman

Perpaduan warna yang cantik terdapat pada contoh desain rumah kecil di atas. Dengan menggunakan gaya modern maka bagian taman harus memiliki desain yang unik. Salah satunya dengan menambahkan lampu taman yang menenangkan.
Setiap desain rumah yang dibuat harus memiliki keunikan tersendiri. Material yang digunakan untuk membuat rumah tersebut dapat memastikan jika Anda akan merasa nyaman. Setiap contoh desain rumah kecil di atas bisa menjadi solusi terbaik untuk Anda.

Contoh Desain Rumah Kecil (Modern)